Kamis, 19 April 2012

TEKNIS PELAKSANAAN LOMBA CERDAS CERMAT


1)       Setiap sekolah hanya boleh mengirimkan 1kelompok yang akan dilombakan.

2)       Setiap kelompok terdiri dari 3 orang akhwat/ikhwan.

3)       Setiap kelompok akan melalui 3 tahap, yaitu tahap 1 (babak penyisihan) dantahap 2 (babak semi  final)dantahap 3(babak final).

4)      Pada babak penyisihan masing-masing peserta mengerjakan 30  soal tertulis berupa pilihan ganda. Untuk setiap jawaban benar bernilai 1POIN , salah bernilai 0 dan kosong bernilai 0. Selanjutnya nilai masing-masing peserta akan diakumulasikan dalam regu masing-masing. Kemudian dipilih 9 regu terbaik untuk melaju ke babak berikutnya.
b. Babak Semi final
Padababak ini peserta akan di lombkan dengan peserta lain dengan head to head. Yang akan diberi soal didalam amplop. Dan setelah babak ini akan dipilih 3 regu.

5)      Padababak semifinal peserta akan di lombkan dengan peserta lain dengan head to head. Yang akan diberi soal didalam amplop. Dan setelah babak ini akan dipilih 3 regu.

6)      Pada babak final 3 regu terbaik dari babak penysihan akan beradu kecerdasan, kecermatan dan kecepatan untuk menjawab pertanyaan yang diajukan oleh dewan juri. Pertanyaan terbagi atas 3 sesi :
i. Pertanyaan wajib sebanyak 10 soal tiap regu, tiap jawaban benar mendapat 100 poin, salah 0 poin.
ii. Pertanyaan lemparan sebanyak 5 soal tiap regu, tiap jawaban benar mendapat 100 poin, salah dikurangi 50 poin. Soal akan dibacakan 2 kali. Peserta diberi toleransi waktu 10 detik untuk menjawab soal. Jika peserta tidak bisa menjawab, maka pertanyaan akan dilempar ke regu selanjutnya dengan toleransi waktu 10 detik.
iii. Pertanyaan rebutan sebanyak 15 soal, nilai pada babak ini bertingkat antara 10 sampai 100 poin. Peserta diberi toleransi waktu 10 detik untuk menjawab soal. Jika jawaban salah, maka nilai akan dikurangi setengah dari poin soal.
Nilai dari sesi pertanyaan wajib, lemparan dan rebutan akan diakumulasikan untuk menentukan juara I, II, dan III.

7)      Peserta dilarang menggunakan alat bantu seperti kalkulator, handphone dan alatbantu lainnya.

8)       Pemenang dari lomba cerdas cermat adalah kelompok dengan score tertinggipada babak final.

9)       Perlombaan babak penyisihan akan dilaksanakan pada tanggal 13 Mei 2012,pukul

10)    Perlombaan babak final akan dilaksanakan pada tanggal 13 Mei 2012. Pukul

11)    Pengumuman lomba akan diumumkan pada tanggal 20 Mei 2012
12)   Materi Soal
a.       PengetahuanUmum Agama Islam
b.      Al-Qur’an
c.       Fiqih
d.      Aqidah
e.      Sejarah Islam
f.        Akhlak
g.       WawasanAktualKeislaman

Tidak ada komentar:

Posting Komentar